Subject: Seminar Ekonomi: Kunci Kebangkitan Ekonomi Indonesia
SEMINAR EKONOMI: KUNCI KEBANGKITAN EKONOMI INDONESIA
====================================================
Mengapakah pada saat dunia mengalami resesi selalu saja ada
negara-negara yang mengalami pemulihan ekonomi lebih cepat dari yang
lain?
Mengapakah setelah resesi dunia pemulihan ekonomi Indonesia mengalami
ketertinggalan?
Bukankah ini persoalan yang harus kita tangani dan pikirkan bersama?
Jika Indonesia terus menerus mengalami keterpurukan ekonomi dan tidak
bangkit-bangkit, negara yang melimpah dengan sumber daya alam seperti